hidupkan PC dengan LAN

Suatu PC Bisa dinyalakan melalui PC lain apabila keduanya terhubung pada jaringan. Ada beberapa syarat yang harus dipenuhi termasuk installnya peranti lunak WAKE ON LAN [WOL]

Tulisan ini membahas bagaimana menghidupkan suatu PC dari PC lain melalui jaringan komputer. Tapi, untuk itu ada beberapa syarat yang harus dipenuhi. Paling tidak ada 3syarat. Apa saja syarat-syaratnya?

1. Tadi sekilas disebutkan kalau kedua PC harus terhubung dalam jaringan komputer. Jaringan Komputer itu bisa berupa jaringan lokal alias Local Area Network [LAN] atau jaringan Internet atau Wide Area Network [WAN]\ Baca lebih lanjut

Deep Freeze komputer

Anda ragu atau tidak yakin keampuhan Anti Virus Anda untuk mengantisipasi virus/spyware/spam yang mungkin akan menginfeksi komputer Anda? Atau Anda telah menginstall Anti Virus tetapi malas untuk mengupdatenya? Atau bahkan Anda tidak/belum menginstall Anti Virus padahal komputer Anda tersebut sering dipakai untuk “transaksi data” dari sumber luar?

Jika demikian, Baca lebih lanjut

Kunci Toolbar Internet Explorer

Salah satu fitur tersebut adalah kita dapat mengunci total toolbar pada IE. Kenapa disebut total? Pada IE, kita dapat mengunci toolbar dari pemindahan dan kustomasi perangkat yang ditampilkan di situ dengan cara mengklik kanan toolbar dan memilih [Lock The Toolbar].

Sayangnya, penguncian ini mudah dibuka kembali dengan menonaktifkan melalui menu yang sama. Karena cara ini kurang efektif, harus ada cara lain untuk mengunci Toolbar agar benar-benar tidak ada yang mengubahnya.

Untuk mengunci Toolbar secara total, Anda juga harus menutup menu ini sekaligus juga mematikan penambahan dan pengurangan perangkat yang tampil. Berikut ini adalah cara mengunci Toolbar Internet Explorer.

  1. Jalankan Registry Editor.
  2. Masukkan ke key HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\CurrentVersion\Policies\Explorer
  3. Buatkan data DWORD dengan mengklik menu [Edit]>[New]>[DWORD (32 bit) value], lalu berikan nama “NoBandCutomize”.
  4. Klik ganda data tersebut dan isikan nilainya dengan 1
  5. Jalankan Browser untuk melihat hasilnya.

Kini, toolbar pada IE benar-bernar sudah dikunci dengan total. Ada baiknya Anda juga mengunci Registry Editor, agar tidak ada yang dapat membuka proteksi tersebut. Untuk mengembalikan ke semula, Anda cukup mengganti nilainya dengan 0 atau menghapus data tersebut.

mig33

Mig33 tidak hanya populer kalangan remaja saja namun sekarang ini, sudah merambah kalangan dewasa bahkan orang tua sekalipun. Dengan layanan mig33, kita bebas mengobrol apa saja mulai dari pekerjaan kantor, persahabatan, pelajaran sekolah, mata kuliah, percintaan & perjodohan, sampai dengan hal bersifat pribadi sekali pun. Saking bebasnya kadang-kadang membuat chatter-chatter kebablasan tanpa kontrol yang mungkin dapat membuat chatter lainnya marah dan tersinggung. Walaupun pada saat chatting, tidak terjadi tatap muka secara langsung, namun hal itu seharusnya tidak membuat para chatter meninggalkan etika ketimuran seperti dalam pergaulan pada umumnya. Sehubungan dengan etika dalam chatting mig33, sudah banyak artikel di blog-blog, situs-situs, atau media lainnya yang mengulasnya, namun tidak ada salahnya untuk mengingatkan kembali akan pentingnya hal tersebut, maka pada TIPS DAN TRIK KOMPUTER kali ini akan memberikan tips tips dan etika yang ada hubungannya dengan chatting mig33. Baca lebih lanjut